Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Flash Xiaomi Redmi 5 Plus Gak Sampai 5 Menit Sukses

Hello guys, kali ini saya akan menjelaskan bagaimana cara mengatasi Hp Xiaomi yang bootloop atau mentok di logo aja, gak bisa sampai hidup ke menu.
sebelumnya kasus seperti sudah saya alami sendiri, waktu itu saya install twrp official dan kemudian install twrp orange fox, setelah itu saya install magisk v13.3, setelah di reboot tiba tiba hp saya gak bisa hidup, hanya mentok di logo xiaomi, mati hidup di tambah lagi getar, disitulah saya mulai bingung.
esoknya saya pergi ke warnet dan coba flash menggunakan mi flash menggunakan pc warnet hahaha, maklumlah ane tidak punya PC

oke langsung ikuti langkah demi langkah.
sebelumnya hp harus dalam keadaan Unlock Bootloadrr dulu ya.



Setelah di download, extract stock rom tadi kalau bisa buat folder baru aja, extract ke folder yang baru, silahkan buat folder baru.
kemudian jika belum install usb driver nya, silahkan install dulu, jika udah, skip aja langkah ini.
Selanjutnya silahkan buka mi flash nya, kemuadian pilih select dan cari file yang sudah di extract tadi dan klik ok.
di bagian sudut kanan bawah ada menu dropdown, di situ ada beberapa pilihan.
  1. Flash_all berarti data di internal akan hilang
  2. Flash_all_except_data_storage yaitu flash tanpa menghapus data di internal memori
  3. Flash_all_lock jika ingin flash semua dan bootloader terkunci kembali.

Silahkan pilih salah satu di antara pilihan itu, tapi saya merekomendasikan flash all, agar semua kembali seperti baru.
selanjut nya, matikan ponsel xiaomi anda, kemudian masuk ke menu fastboot dengan menekan tombol power dan tombol volume bawah.

kemudian sambungkan ponsel anda ke pc lewat usb kabel, kemudian refres di mi flash tool, setelah ponsel terdeteksi, solahkan tekan flash, dan tunggu sampai selesai, biasanya waktu nya lumayan lama.


jika sudah selesai, tunggu hp sampai hidup, biasanya agak lama.